Analisis Selisih Perhitungan Muatan Kargo High Pressure Propylene Menggunakan Fishbone Analysis pada Industri Petrokimia
DOI:
https://doi.org/10.54082/jupin.1526Kata Kunci:
Analisis Tulang Ikan, Cargo Discrepancy, HP Propylene, Ship Figure, Shore FigureAbstrak
Selisih perhitungan muatan antara angka kapal (ship figure) dan angka darat (shore figure) kerap terjadi dalam proses bongkar muat di industri petrokimia, khususnya pada penanganan kargo High Pressure Propylene. Ketidaksesuaian ini dapat menimbulkan ketidakefisienan operasional serta potensi kerugian finansial. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perbedaan kuantitas muatan selama proses discharge dan mengidentifikasi strategi untuk meminimalkan selisih tersebut. Metode yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan membandingkan data ship figure dan shore figure dari aktivitas bongkar muat. Hasil penelitian menunjukkan adanya selisih sebesar 6,388 metrik ton. Temuan ini menekankan pentingnya pengambilan data yang akurat, pengendalian tekanan, serta kestabilan kapal selama proses bongkar, guna meningkatkan ketepatan pengukuran dan menjamin keandalan proses transfer kargo di industri petrokimia.
Referensi
Chandra, D., & Djunaidi, Z. (2022a). Analisis Pengaruh Dimensi Safety Culture Terhadap Safety Culture Di Industri Petrokimia. PREPOTIF : Jurnal Kesehatan Masyarakat, 6(1), 633–645. https://doi.org/10.31004/prepotif.v6i1.3622
Chandra, D., & Djunaidi, Z. (2022b). ANALISIS PENGARUH DIMENSI SAFETY CULTURE TERHADAP SAFETY CULTURE DI INDUSTRI PETROKIMIA. PREPOTIF : Jurnal Kesehatan Masyarakat, 6(1), 633–645. https://doi.org/10.31004/prepotif.v6i1.3622
Deva Bintang Pratama, Elly Kusumawati, & Antony Damanik. (2024). Analisa Penyebab Short Cargo terhadap Muatan Soda Ash pada Pelabuhan Java Intergrated Industrial and Port Estate (JIIPE). Sinar Dunia: Jurnal Riset Sosial Humaniora Dan Ilmu Pendidikan, 3(3), 135–164. https://doi.org/10.58192/sidu.v3i3.2436
Hardika, G. A. (2022). Cargo Loss Pada Saat Bongkar Muatan Di Mt. Galunggung.
Haugen, J., & Imsland, L. (2019). Optimization-based motion planning for trawling. Journal of Marine Science and Technology, 24(3), 984–995. https://doi.org/10.1007/s00773-018-0600-0
Hu, C., Zhang, W., Zhuang, K., Zhou, J., & Ding, H. (2021). On the Steady-State Workpiece Flow Mechanism and Force Prediction Considering Piled-Up Effect and Dead Metal Zone Formation. Journal of Manufacturing Science and Engineering, 143(4). https://doi.org/10.1115/1.4048952
Muhammad, A., Arafat, A., Rachman, T., & Paotonan, D. C. (2020). Tinjauan Aspek Keselamatan Dermaga Kapal Barang Pelabuhan Paotere Makassar. In SENSISTEK (Vol. 3, Issue 1).
Ndori, A., & Fauzi, V. F. (2019). Keterlambatan reliquefaction process di LPG/C coral millepora.
Ren, X.-W., Xu, Q., Xu, C.-B., Teng, J.-D., & Lv, S.-H. (2018). Undrained pore pressure behavior of soft marine clay under long-term low cyclic loads. Ocean Engineering, 150, 60–68. https://doi.org/10.1016/j.oceaneng.2017.12.045
Ronaldi Pratama. (2023). Upaya Meminimalkan Terjadinya Cargo Loss Di MT. MATINDOK. Nucl. Phys., 13(1), 104–116.
Sefilra Andalucia, & Fengki Abdi Septiana. (2023a). PERHITUNGAN VOLUME TRANSFER CRUDE OIL DENGAN METODE QUANTITY ACCOUNTING SYSTEM ( QAS ) PADA TANGKI 02 STASIUN PENGUMPUL 1 TALANG JIMAR PPP-PRABUMULIH KSO PERTAMINA EP BASS OIL SUKANANTI. Journal of Innovation Research and Knowledge, 2(10), 4171–4182. https://doi.org/10.53625/jirk.v2i10.5390
Sefilra Andalucia, & Fengki Abdi Septiana. (2023b). PERHITUNGAN VOLUME TRANSFER CRUDE OIL DENGAN METODE QUANTITY ACCOUNTING SYSTEM ( QAS ) PADA TANGKI 02 STASIUN PENGUMPUL 1 TALANG JIMAR PPP-PRABUMULIH KSO PERTAMINA EP BASS OIL SUKANANTI. Journal of Innovation Research and Knowledge, 2(10), 4171–4182. https://doi.org/10.53625/jirk.v2i10.5390
Sefilra Andalucia, O., Abdi Septiana, F., Studi Teknik Eksplorasi Produksi Migas Politeknik Akamigas Palembang Jl Gub Bastari No, P. H., Kecamatan Seberang Ulu kota Palembang, U. I., & Selatan, S. (2023). Perhitungan Volume Transfer Crude Oil Dengan Metode Quantity Accounting System ( Qas ) Pada Tangki 02 Stasiun Pengumpul 1 Talang Jimar Ppp-Prabumulih Kso Pertamina Ep Bass Oil Sukananti. Cetak) Journal of Innovation Research and Knowledge, 2(10).
Setiawan, Y., Rahmawati, M., Ratnaningsih, D., & Nugraha, B. (2024). EVALUASI FAKTOR TROUBLE ALAT YANG MEMPENGARUHI PRODUKTIVITAS BONGKAR MUAT DI DERMAGA INTERNASIONAL PT PELINDO MULTI TERMINAL JAMRUD. Jurnal Maritim Malahayati, 5(2), 228–233. https://doi.org/10.70799/jumma.v5i2.101
Soewardi, S. (2013). Menghitung minyak di kapal Tanker. https://www.geludug.com/2013/04/menghitung-minyak-di-kapal-tanker.html
Venriza, O., Jannah, M., Warcono, T., & Pekerti, A. L. (2021). Evaluation Factors Causing a Losses in the System of Receiving, Storage and Distribution Diesel Fuel in PT Badak NGL. 203.
Wise. (2025, March 18). Kurs Rupiah: Konversi 1 Yuan ke Rupiah per 18 Maret 2025
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2025 Rohiman Ahmad Zulkipli, Ferry Ikhsandy, Muhammad Yasyfi Yahdiyan

Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.